Massa buruh yang mengatasnamakan diri Aliansi Kabut dan Aliansi Baperan menggelar demo di Kantor Disnakertrans Grobogan. Mereka meminta pendampingan Pemkab.
Richard Eliezer kembali ke Rutan Bareskrim. Polisi menyebutkan Eliezer mendapatkan pengamanan tambahan dari Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK).
Klaten menjadi salah satu wilayah yang rencananya dilewati tol lingkar Solo. Rencana itu membuat Kranggan, jadi satu-satunya desa yang dua kali diterjang tol.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati tegas meminta komunitas pegawai pajak yang penyuka motor gede atau Moge bernama Blastin Rijder DJP untuk dibubarkan.