Sepakbola
Chelsea Diimbangi Watford dalam Laga Pertama Hiddink
Laga pertama Guus Hiddink setelah ditunjuk kembali sebagai manajer interim Chelsea berakhir kurang mulus. Tampil dihadapan pendukung sendiri, Chelsea diimbangi Watford dengan skor akhir 2-2.
Sabtu, 26 Des 2015 23:57 WIB







































