Sepakbola
Morales Menangkan Arema
Dominasi Arema Malang di kandang sendiri belum terganggu. Menjamu Persiba Bantul di Gajayana, Kamis (17/5), Arema menang 2-1 dengan Patricio Morales menjadi pahlawannya.
Kamis, 17 Mei 2007 17:25 WIB







































