detikFood
Ingin Jadi Raja Burger, Pria Ini Makan 11 Burger dalam 24 Menit!
Pria ini tampaknya tak tenang jika tidak menantang dirinya sendiri dengan hal-hal ekstrem. Setelah makan dua pot kaktus dalam 10 menit, Kevin Strahle kini ingin menjadi raja burger dengan menghabiskan 11 burger Burger King dalam waktu singkat. Sukseskah ia?
Kamis, 27 Mar 2014 16:43 WIB







































