detikSport
Rosberg untuk Mengganti Webber?
Musim F1 2011 baru berlangsung dua seri, tetapi kasak-kusuk siapa akan pindah sudah mulai terdengar. Kabarnya, Nico Rosberg tahun depan akan bergabung dengan Red Bull.
Jumat, 15 Apr 2011 06:46 WIB







































