detikNews
RUUK DIY Segera Dibahas Lagi
Rapat internal Komisi II, Senin (25/6) ini memutuskan akan segera membahas kelanjutan RUU Keistimewaan DIY. Diharapkan, pembahasan RUUK DIY yang penyelesaiannya telah berlarut-larut ini dapat segera diselesaikan dalam masa persidangan DPR saat ini.
Senin, 25 Jun 2012 15:46 WIB







































