detikNews
Pria Pakistan Diduga Terlibat Al Qaeda Divonis di Spanyol
Pengadilan Spanyol menyatakan bersalah terhadap 3 warga Pakistan. Mereka dinilai terbukti mengirimkan uang ke operator Al Qaeda di Pakistan.
Rabu, 30 Mei 2007 03:16 WIB







































