detikOto
Motor Matik Bongsor Jadi Pilihan di Paris
Motor sport bisa menjadi pilihan bagus untuk berkendara di jalanan Eropa seperti di Paris. Tapi siapa yang menyangka, motor matik ber-cc besar malah lebih sering terlihat melintas di Paris.
Senin, 16 Mar 2015 15:41 WIB







































