detikNews
Los Angeles Buat UU Perlindungan Pengendara Sepeda
Dewan Kota Los Angeles (LA), AS membuat UU Negara Bagian tentang Perlindungan Pengendara Sepeda. Aturan baru ini dimaksudkan untuk melindungi pengendara sepeda dari pelecehan yang dilakukan oleh pengguna kendaraan bermotor.
Jumat, 22 Jul 2011 00:44 WIB







































