detikNews
Debt Collector Aniaya Nasabah BCA Finance
Seorang nasabah BCA Finance, Nelson Hutasoit melaporkan debt collector atau penagih hutang ke Sentra Pelayanan Kepolisian (SPK) Polda Metro Jaya. Debt Collector yang diketahui bernama Ari Nicolast dilaporkan karena telah melakukan penganiayaan terhadap Nelson.
Jumat, 16 Okt 2009 22:10 WIB







































