DPD PDIP Jatim mengubah aula pertemuan kantor partai menjadi tempat memproduksi masker. Nantinya masker akan dibagikan gratis ke seluruh warga di Jawa Timur.
Mantan petinju berinisial YP alias Yupen ditangkap polisi beserta enam pengedar lain yang terbukti memiliki dan mengedarkan 9.594 butir pil trihexyphenidyl.
MA (54) dan Y (46) ditemukan meninggal dalam kondisi bertumpuk di kamar hotel di Baturraden, Banyumas. Sejumlah barang milik korban belum diambil keluarganya.