Bamsoet selamat dari kecelakaan reli bersama pembalap Sean Gelael. Bamsoet mengungkap dia selamat karena Sean tenang saat menghadapi kecelakaan bersamanya.
Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, menegaskan jika lembaganya tak akan membiarkan terjadinya tambahan periode jabatan Presiden Republik Indonesia.
Anwar Abbas membuat surat terbuka untuk warga NU agar Miftachul Akhyar rangkap jabatan sebagai Ketua Umum MUI. Apa kata NU soal permintaan Anwar Abbas itu?
Miftachul Akhyar mengirimkan surat pengunduran diri sebagai Ketua MUI. Wapres Ma'ruf Amin mengatakan pengunduran diri Rais Aam PBNU itu masih dalam proses.
Ketua Umum PBNU Yahya Staquf mengumumkan nama-nama pengurus pusat PBNU. Nama politikus PDIP Mardani H Maming menjadi Bendahara Umum PBNU periode 2022-2027.