detikNews
Saksi: Ada Ledakan di Sayap Kanan Pesawat Kargo yang Terbakar di Wamena
Si jago merah melahap badan pesawat kargo milik Nusantara Air Charter (NAC) di Bandara Wamena, Papua. Saksi mata yang berada di lokasi menyebut kebakaran diawali ledakan di sayap kanan pesawat.
Rabu, 08 Mei 2013 12:53 WIB







































