detikNews
BMKG Minta Masyarakat Waspadai Potensi Cuaca Ekstrem hingga Februari
BMKG meminta masyarakat waspada. BMKG mencatat sebagian besar wilayah Indonesia yaitu 94 persen dari 342 zona musim saat ini telah memasuki puncak musim hujan
Sabtu, 23 Jan 2021 19:09 WIB