RSU Soetomo Kirim Dokter Bedah Plastik ke RS Sardjito
Banyaknya korban luka bakar musibah meletusnya Gunung Merapi membuat RSU dr Soetomo Surabaya mengirim dokter bedah plastik ke RS Sardjito Yogyakarta. Mereka akan dibekali salep dan obat-obatan lainnya.
Rabu, 27 Okt 2010 15:02 WIB







































