Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah mengaku mengundurkan jadwal pernikahan mereka. Inilah lima fakta soal pengunduran jadwal pernikahan Atta dan Aurel.
Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar baru saja melangsungkan prosesi lamaran tepat pada Sabtu (13/3/21). Harga bajunya diperkirakan mencapai ratusan juta.