Projo menggelar Rapat Kerja Nasional VI di Indonesia Arena Stadium, Senayan, Jakpus. Sejumlah ketum Parpol koalisi Indonesia Maju (KIM) tiba di acara tersebut.
Laskar Prabowo 08 Trisakti yakin bahwa Prabowo Subianto sosok yang tepat menjadi pemimpin Indonesia ke depan menggantikan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Presiden Jokowi mewanti-wanti dampak yang akan terjadi imbas perang Israel dengan Hamas. Salah satunya berpotensi menyebabkan kenaikan harga BBM dunia.
Baliho bergambar bakal capres Prabowo Subianto dan Presiden Jokowi kembali mejeng di flyover Manahan, Solo. Baliho itu terpampang di sisi timur flyover Manahan.
Joko Widodo sempat berkelakar capres pilihannya tak ada dalam acara Rakernas Projo. Airlangga menilai pernyataan itu sudah jelas diperuntukan buat Prabowo.