detikNews
Ini Penampakan Banjir di Jl Abdullah Syafei, Tebet
Jalan Abdullah Syafei adalah urat nadi penting yang menghubungkan Jakarta Timur dengan Jakarta Selatan. Mereka yang berkantor di segitiga emas Jl Sudirman dan Jl HR Rasuna Said biasa melewati jalan yang cukup lebar dan selalu padat ini. Apesnya, jalan ini sering dilanda banjir.
Minggu, 23 Feb 2014 12:09 WIB







































