Mudik di Pulau Jawa saat ini tidak hanya melewati jalur arteri Pantai Utara (Pantura) atau Pantai Selatan. Saat ini sudah ada tiga jalur tol fungsional.
"Sudah dua tahun ini berjalan dan tahun lalu cukup baik. Siswa berhasil membantu kami di Jateng dan Jabar," ucap Kakorlantas Polri Irjen Pol Royke Lumowa.