Banyak alternatif bahan nabati yang bisa diolah menjadi daging vegetarian. Salah satunya kulit pisang yang ternyata bisa diracik menjadi daging babi vegan.
Punya telur dan tomat, kamu tetap bisa bikin lauk sahur yang praktis dan kaya nutrisi. Omelet yang creamy segar enak dimakan dengan nasi putih dan saus cabe.