detikNews
Minuman Bersoda Harus Dikenakan Pajak Tinggi
Minuman bersoda harus dikenakan pajak tinggi dan iklan makanan sampah dilarang, jika masyarakat ingin menghapuskan obesitas. The Academy of Medical Royal Colleges, yang mewakili hampir setiap dokter di Inggris, mengatakan melebarnya lingkar pinggang sudah merupakan "krisis besar."
Senin, 18 Feb 2013 15:35 WIB







































