Badan Penanggulangan Bencana Daerah Jabar merilis sejumlah titik banjir yang menerjang kawasan Bodebek dan Pantura. Tercatat dua orang meninggal dunia.
Sebanyak 12 KK di Kelurahan Pejaten Timur, Pasar Minggu, Jakarta Selatan mengungsi akibat banjir 1,5 meter. 8 personel damkar dan 1 perahu karet dikerahkan.