detikHot
Michelle MacLaren Resmi Terpilih sebagai Sutradara Wonder Woman
Warner Bros. Studios sudah menjatuhkan pilihan pada sutradara wanita yang akan menangani film 'Wonder Woman'. Setelah tahap negosiasi yang cukup panjang, Michelle MacLaren dinilai sebagai sosok yang paling tepat.
Rabu, 26 Nov 2014 16:20 WIB







































