Memasuki bulan ramadan waktunya mempersiapkan kebutuhan untuk mendukung ibadah puasa. Ada tempat memesan rendang frozen yang cocok untuk persiapan sahur, lho!
Jambi menawarkan beragam kuliner khas yang menggugah selera, dari Gulai Tepek Ikan hingga Kue Padamaran. Temukan cita rasa unik dari makanan khas Jambi di sini.
Berdiri di atas bangunan 107 tahun, rumah makan Padang ini punya cerita sejarah. Ada bunker rahasia yang jadi persembunyian pahlawan Laksamana R.E Martadinata.
Pasar Menanga di Karangasem terbakar hebat saat Hari Raya Galungan, menghanguskan 12 kios. Kerugian diperkirakan mencapai Rp 500 juta. Penyebab diselidiki.
Satreskrim Polres Karangasem ungkap lima kasus pencurian menjelang tahun baru, menangkap tujuh pelaku, termasuk dua perempuan. Pelaku dijerat pasal KUHP.
Hidangan Lebaran di Indonesia umumnya berupa ketupat, opor ayam, dan rendang. Di balik kenikmatan tiga hidangan ini ternyata ada makna mulia di baliknya.