Anjungan DKI Jakarta berpartisipasi dalam Lomba Parade Tari Nusantara ke-41, tampilkan budaya Betawi. Event ini perkuat Jakarta sebagai destinasi wisata budaya.
Dinas Perhubungan DKI Jakarta melaporkan 1,1 juta kendaraan masuk dan keluar Jakarta hari ini. Rincian lalu lintas di 18 titik dan 4 tol utama disajikan.
Pemprov Jakarta mengkaji kenaikan tarif Transjakarta setelah 20 tahun. Kadishub Syafrin Liputo menyebut penyesuaian tarif diperlukan akibat pemotongan DBH.
Mikrotrans JAK41 dihadang sejumlah sopir angkot di Jalan Persahabatan Raya, Jakarta Timur. Kadishub DKI mengatakan sopir angkot reguler merasa terganggu.
Dinas Pertamanan DKI Jakarta memangkas 62.161 pohon untuk antisipasi pohon tumbang. Pemeriksaan kesehatan pohon juga intensif dilakukan demi keselamatan warga.