Sepakbola
Barca Resmi Dapatkan Paco Alcacer
Barcelona mendapatkan pemain anyar di ujung bursa transfer musim panas. Pemain yang dimaksud adalah Paco Alcacer, yang musim lalu bermain untuk Valencia.
Selasa, 30 Agu 2016 19:22 WIB







































