PKS dan PDIP ragu bakal ada Jokowi effect pada Pilgub DKI Jakarta. PD yakin Jokowi effect bakal ada, namun sosok calon gubernur bakal lebih menentukan.
Masinton Pasaribu mengatakan pemilih di Jakarta lebih melihat figur cagub. Ia mengungkit soal Ahok-Djarot yang tetap kalah meski sudah diendorse presiden.