detikNews
Dosen Unair Pemilik Rp 6 M Pemakai Sepatu Jebol Aktif Bela Warga Tak Mampu
Meski memiliki harta Rp 6 miliar, tapi Lanny Ramli berpola hidup sederhana. Contohnya ia tidak akan mengganti sepatunya hingga benar-benar jebol. Ia juga aktif membela warga tidak mampu lewat LBH kampus.
Selasa, 26 Mei 2015 10:36 WIB







































