Wagub DKI Riza Patria mengatakan sejauh ini Pemprov masih melakukan evaluasi terhadap jalur sepeda. Dia mengatakan soal jalur sepeda masih dalam pembahasan.
Aparat kepolisan meniadakan uji coba jalur khusus road bike di JLNT Kampung Melayu-Tanah Abang. Alasannya untuk menghindari kerumunan warga karena COVID.
Wagub DKI Ahmad Riza memastikan jalur sepeda road bike di Jalam Sudirman-Thamrin akan diberi pembatas. Sehingga, jalur tidak bercampur dengan jalur protokol.