detikFinance
Resmi! Pelabuhan Patimban Mulai Operasi, Ekspor 140 Mobil ke Brunei
Pemerintah melakukan peresmian alias soft launching Pelabuhan Internasional Patimban. Perdana, Pelabuhan ini melayani ekspor mobil ke Brunei Darussalam
Minggu, 20 Des 2020 14:10 WIB