detikInet
Logo X di Kantor Twitter Diprotes Tetangga Karena Bikin Silau
Logo X yang dipasang di atap kantor pusat Twitter dikeluhkan oleh tetangga yang tinggal di seberang gedung karena dianggap mengakibatkan polusi cahaya.
Senin, 31 Jul 2023 19:15 WIB







































