detikJatim
Penipuan Video Hoaks Motor Murah Gubernur Khofifah, Pelaku Raup Rp 87 Juta
Tiga pembuat dan penyebar video hoaks tentang motor murah Gubernur Khofifah ditangkap. Mereka meraup Rp 87 juta dari 100 korban di berbagai daerah.
Senin, 28 Apr 2025 19:37 WIB