Wolipop
Tahun 90'an Jadi Inspirasi untuk Koleksi Terbaru Raoul
Raoul merilis koleksi terbarunya untuk spring/summer 2012. Kali ini Raoul menyajikan koleksi busana musim panas penuh warna dengan sentuhan minimalis era 90'an.
Kamis, 16 Feb 2012 14:17 WIB







































