Presiden Rusia Vladimir Putin menelepon PM Israel Benjamin Netanyahu dan Presiden Iran Masoud Pezeshkian di tengah situasi Timur Tengah yang kian memanas.
Presiden Rusia Vladimir Putin melakukan panggilan telepon dengan para pemimpin Israel dan Iran, menawarkan mediasi di tengah protes besar-besaran di Iran.
Di tengah gencaran serangan Rusia ke Ukraina, sejumlah besar drone melanggar wilayah udara Polandia. Militer negara anggota NATO siapkan berbagai skenario.