Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Fraksi Gerindra M Taufik mengatakan banjir yang terjadi di Jakarta beberapa hari terakhir disebabkan oleh curah hujan yang tinggi.
PANDKI Jakarta meminta Pemprov untuk berhenti mencari alasan terkait banjir di Jakarta. PAN mendesak pemprov untuk segera membenahi infrastruktur banjir.
Kawasan Cipinang Melayu, Jakarta Timur, yang sempat dibanggakan Gubernur DKI Anies Baswedan, hari ini kembali diterjang banjir. Berikut cerita lengkapnya.