detikNews
Pengawet di Indomie Legal, Motif Penarikan Oleh Taiwan Dipertanyakan
Karena mengandung zat asam benzoat dan methylparaben, mie instan asal Indonesia, Indomie, ditarik peredarannya dari Taiwan. Larangan zat yang oleh otoritas Taiwan dianggap berbahaya ini perlu dikritisi.
Senin, 11 Okt 2010 18:31 WIB







































