detikNews
Jokowi: KTT IORA Menghasilkan Jakarta Concord
Presiden Jokowi menutup KTT IORA. Dalam pidato penutupannya, Jokowi menjabarkan hasil KTT selama tiga hari ini yang termaktub dalam Jakarta Concord.
Selasa, 07 Mar 2017 16:59 WIB







































