detikNews
TNI: Hari Ini Batas Akhir Pembebasan Sandera, Jika Tidak OPM akan Diserbu
Kelompok OPM masih menyandera 2 orang pekerja kayu di Papua Nugini. Jika hari ini mereka tidak membebaskan sandera, maka tindakan tegas akan dilakukan.
Senin, 14 Sep 2015 08:29 WIB







































