detikTravel
Ini Pulau Tanpa Polusi & Polisi Paling Terkenal di Indonesia
Dari puluhan ribu pulau, ada satu pulau di Indonesia yang terkenal tanpa polusi dan polisi. Pulaunya pun tak pernah sepi dari kunjungan turis mancanegara setiap harinya. Ini dia Gili Trawangan yang berada di Lombok!
Kamis, 18 Jul 2013 12:08 WIB







































