Memasuki arus balik Lebaran 2023, sejumlah kendaraan memadati Pelabuhan Bakauheni. Penumpukan kendaraan banyak terjadi di kantong parkir dermaga eksekutif.
Saat Lebaran ini, KRL tetap melayani para pengguna. KCI menyebut stasiun commuterline Jabodetabek dekat destinasi wisata mengalami peningkatan jumlah penumpang.
Jumlah kapal yang beroperasi DI Bakauheni tercatat 29 unit. Sementara data Posko Merak pada H+1 Lebaran 2023, jumlah penumpang naik 4% dari tahun lalu.