detikNews
Harap DPR Terima Perppu Ormas, Menkum: Lobi Sudah Dilakukan
Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly mengharapkan semua fraksi di DPR bisa menerima Perppu Ormas. Lobi-lobi pun sudah dilakukan.
Jumat, 20 Okt 2017 15:32 WIB







































