detikNews
Lockdown Brasilia hingga Auckland Gegara Corona
Dua kota di dunia, Auckland di Selandia Baru dan Brasilia di Brasil, kembali menerapkan lockdown atau pembatasan ketat untuk meredam infeksi Corona.
Sabtu, 27 Feb 2021 22:26 WIB