detikNews
Jelang KTT Iklim PBB, Aktivis Muda Gelar Aksi dan Konferensi di New York
Para aktivis muda turun ke jalan dan berkumpul di New York menyambut KTT Iklim PBB. Pesan mereka untuk para pemimpin dunia: ini adalah situasi darurat iklim.
Senin, 23 Sep 2019 18:30 WIB







































