Aksi keji dilakukan teroris kelompok kriminal bersenjata (KKB) saat menyerang tenaga kesehatan (nakes) di Distrik Kiwirok, Kabupaten Pegunungan Bintang, Papua.
Prancis merasa ditikam oleh Australia setelah negeri kanguru itu justru membeli kapal selam nuklir dari AS. Ini mirip seperti cerita proyek kereta cepat di RI.
Seorang warga di Pekanbaru, Riau, bernama Suandi (50), tewas ditikam orang tak dikenal. Suandi tewas ditikam saat mencari ikan bersama anaknya, FF (15).