detikTravel
Tahun Baruan di Kota Tua, Ini Peta Pengalihan Jalannya
Kota Tua Jakarta juga menjadi destinasi yang dipilih warga dan wisatawan untuk melewatkan malam Tahun Baru. Namun perhatikan ya, polisi akan menutup Kota Tua mulai pukul 18.00 WIB. Kendaraan dialihkan di 7 titik.
Rabu, 31 Des 2014 14:22 WIB







































