detikTravel
Diam-diam, Turis Australia Suka ke Selayar
Kepulauan Selayar di Sulawesi Selatan tak hanya menarik bagi wisatawan domestik. Rupanya banyak turis asal Darwin, Australia yang naik yacht menuju kepulauan cantik di Sulawesi tersebut.
Minggu, 05 Apr 2015 12:20 WIB







































