Jumlah investor pasar modal Mei 2022 didominasi investor dengan pendidikan terakhir SMA yang mencapai 60,93% dengan total asset sebesar Rp 243 triliun.
BEI hari ini telah menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST). Salah satu agendanya adalah pengangkatan anggota direksi perseroan masa bakti 2022-2026.