detikNews
Jika Tak Mampu Pilih Calon Kredibel, Pansel KPK Lebih Baik Distop
Peserta yang mendaftar sebagai calon Ketua KPK sudah mencapai 200 orang lebih. Namun belum ada satu calon pun yang dianggap kredibel untuk memimpin lembaga pemberantasan korupsi tersebut.
Minggu, 13 Jun 2010 20:02 WIB







































