Dari misi perjalanan ke Mars hingga melibatkan pasukan tempur ke berbagai krisis, apa yang membuat UEA tampak begitu dominan dibanding negara Arab lainnya?
Menteri Ekonomi Uni Emirat Arab (UEA) Abdulla bin Touq mengatakan Timur Tengah akan mendapatkan keuntungan dari kesepakatan bilateral antara Israel dan UEA.
Israel melancarkan serangan udara ke posisi militan di Gaza, untuk membalas serangan roket. Serangan ini mewarnai penandatanganan perjanjian Israel-UEA-Bahrain.