detikNews
Kapal Vietnam Memuat Bom dan Penyu Langka Ditangkap di Raja Ampat
Satu kapal berbendera Vietnam ditangkap di perairan Ayau Asia, Raja Ampat, Papua. Kapal itu memuat bahan-bahan bom dan ratusan penyu langka yang dilindungi.
Jumat, 14 Jun 2013 14:11 WIB







































